Lagu “Pergilah Kau” merupakan single populer yang di nyanyikan oleh penyanyi solo Sherina Munaf dan di rilis pada 2009.
Sherina menyanyikan lagu ini sekaligus berperan sebagai produser pada album yang berjudul “Gemini” di bawah naungan label Trinity Optima Production.
Lirik Lagu Pergilah Kau dari Sherina Munaf
–
Tak mau lagi aku percaya
Pada semua kasih sayangmu
Tak mau lagi aku tersentuh
Pada semua pengakuanmu
Kamu takkan mengerti rasa sakit ini
Kebohongan dari mulut manismu
Reff :
Pergilah kau
Pergi dari hidupku
Bawalah semua rasa bersalahmu
Pergilah kau
Pergi dari hidupku
Bawalah rahasiamu yang tak ingin kutahui
—
Tak mau lagi aku terjerat
Pada semua janji-janjimu
Tak mau lagi aku terkait
Pada semua permainanmu
Kamu takkan mengerti rasa sakit ini
Kebohongan dari mulut manismu
Reff :
Pergilah kau
Pergi dari hidupku
Bawalah semua rasa bersalahmu
Pergilah kau
Pergi dari hidupku
Bawalah rahasiamu yang tak ingin kutahui
Bertahun-tahun bersama
Kupercayaimu
Kubanggakan kamu
Ku berikan sgalanya
Aku tak mau lagi
Ku tak mau lagi oh yeah
Pergilah kau
Pergi dari hidupku
Bawalah semua rasa bersalahmu
Pergilah kau
Pergi dari hidupku
Bawalah rahasiamu yang tak ingin kutahui (pergilah kau)
Tak ingin kutahui (pergilah kau)
Ku tahui
BACA JUGA : “Cinta Pertama dan Terakhir” Lirik Lagu Dari Sherina